Bagaimana Cara Membuat Breadcrumb Terindeks Search Engine

Cara Breadcrumb Terindeks Search Engine - Jika sobat blogger mencari cara breadcrumb terindeks search engine maka akan ditemukan blog yang membahas dengan judul yang hampir sama dengan judul artikel ini, cara membuat breadcrumb terindeks search engine.


Cara Membuat Breadcrumb Terindeks Search Engine
pict pusatbikinpin.com


Awalnya saya tidak mengetahui cara membuat breadcrumb terindeks search engine yang terlihat seperti contoh dibawah ini:

Cara Membuat Breadcrumb Terindeks Search Engine | Info Blogger Probolinggo
22 Juli 2012 ... bagaimana cara membuat breadcrumb terindeks search..
infobloggerprobolinggo.blogspot.com >> Home >> Belajar Blog >> SEO >> Breadcrumb

Saya kira hanya dengan membuat breadcrumb sederhana seperti biasanya maka tampilan breadcrumb di search engine akan muncul, ternyata cara tersebut adalah cara terbaru yang saya ketahui saat saya mencarinya di search engine. Sedangkan cara lama tidak akan membuat breadcrumb terindeks search engine :) Lalu bagaimana caranya agar breadcrumb terindeks search engine?

Sebelum membuat breadcrumb terindeks search engine, sobat blogger harus mengetahui dasarnya terlebih dahulu, bukan dasar dari pembuatan kode-kode html atau script yang harus dipelajari karena dari sobat blogger sendiri yang menyediakan artikel tentang breadcrumb terindeks search engine sudah disediakan kodenya, tinggal ikuti petunjuk yang diberikan. Tapi dasar yang harus diketahui adalah pemberian tags/label yang dipasang dalam artikel yang ditulis. Karena breadcrumb sendiri merupakan unsur tags/label yang ingin ditampilkan. Jika tags/label dalam suatu artikel dibuat banyak maka tampilan breadcrumb juga banyak dan jika tags/label dibuat 2 atau 3 maka tampilan breadcrumb juga mengikuti. Tapi jika sobat blogger ingin tetap memasang tags/label yang banyak dan hanya menginginkan 2 atau 3 tags/label saja yang tampil dan tetap terindeks di search engine maka sobat blogger harus melakukan editing pada kode pemasang breadcrumb.

Contoh tags/label yang banyak:
belajar blog, memasang breadcrumb, seo, breadcrumb terindeks search engine, breadcrumb

Maka tampilan breadcrumbnya akan seperti ini:
Home >> belajar blog >> memasang breadcrumb >> seo >> breadcrumb terindeks search engine >> breadcrumb >> Judul Artikel

Lalu bagaimana agar membuat breadcrumb terindeks search engine dengan tampilan seperti contoh dibawah ini meskipun memasang tags/label yang banyak?
Home >> Belajar blog >> Breadcrumb >> Judul Artikel

Lihat kode breadcrumb yang sobat blogger temukan di blog sebelah seperti berikut ini:
<b:includable id='breadcrumb' var='posts'>
<b:if cond='data:blog.homepageUrl != data:blog.url'>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;static_page&quot;'>
<div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Home</a></span> &#187; <span><data:blog.pageName/></span></div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<!-- breadcrumb for the post page -->
<b:loop values='data:posts' var='post'>
<b:if cond='data:post.labels'>
<div class='breadcrumbs' xmlns:v='http://rdf.data-vocabulary.org/#'>
<span typeof='v:Breadcrumb'><a expr:href='data:blog.homepageUrl' property='v:title' rel='v:url'>Home</a></span>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<b:if cond='data:label.isLast == &quot;true&quot;'>
&#187; <span typeof='v:Breadcrumb'><a expr:href='data:label.url' property='v:title' rel='v:url'><data:label.name/></a></span>
</b:if>
</b:loop>
&#187; <span><data:post.title/></span>
</div>
<b:else/>
<div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Home</a></span> &#187; <span>Unlabelled</span> &#187; <span><data:post.title/></span></div>
</b:if>
</b:loop>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;archive&quot;'>
<!-- breadcrumb for the label archive page and search pages.. -->
<div class='breadcrumbs'>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span>&#187; <span>Archives for <data:blog.pageName/></span>
</div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'>
<div class='breadcrumbs'>
<b:if cond='data:blog.pageName == &quot;&quot;'>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span>&#187; <span>All posts</span>
<b:else/>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span>&#187; <span>Posts filed under <data:blog.pageName/></span>
</b:if>
</div>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:includable>
<b:includable id='main' var='top'>
<b:include data='posts' name='breadcrumb'/>

Silahkan sobat blogger bertanya ke blog sebelah yang membahas membuat breadcrumb terindeks search engine, pada kode diatas telah saya beri tanda merah. Berhubung blog ini belum terpasang breadcrumb dinamis tersebut maka saya belum bisa menjelaskannya sekarang, nanti saja di artikel beriktunya :) atau sobat blogger yang lain yang mau bantu? Silahkan tinggalkan link panduannya dalam komentar tapi jika linknya tidak sesuai akan saya hapus :)

Okey sob, makasih atas waktunya telah berkunjung dan membaca artikel Cara Membuat Breadcrumb Terindeks Search Engine

1 komentar

blogwaling,....
www.peradabanbangsa.com

Balas